Artifak yang di observasi : Manifestasi fisik dari sebuah budaya organisasi
Values : Hasil akhir yang diinginkan
- Nilai Exspoused
Nilai dan norma yang di tunjuk oleh organisasi
- Nilai Enacted
Nilai dan norma yang di inginkan oleh karyawan
-Asumsi Dasar
Tidak dapat di teliti , merepresentasikan suatu titik dari budaya organisasi.
Fungsi Budaya Organisasi
a. Identitas budaya
b. Alat sense making
c. Komitmen kolektif
d. Stabilitas sistem sosial
Type Umum budaya organisasi
- Budaya konstruktif
* normatif belief
** achievement
** self actualizing
** Humanistic Encouraging
** Affiliate
- Budaya agresif -Defensif
*normatif belief
** Oppositional
** Power
** Comparative
** Perfectionis
-Budaya Pasif Defensif
Normatif Belief
** Approval
** Conventional
** Dependent
** Avoidance
Senin, 26 Desember 2011
GAMBARAN DARI BUDAYA ORGANISASI
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar